Jumat, 16 Maret 2012

Menambahkan Video Pada Web

Jumat, 16 Maret 2012
Banyak penyedia layanan video streaming yang bermunculan di dunia maya saat ini. Misalnya saja web video streaming yang paling popular seperti Youtube. Siapa sih yang tidak mengenal youtube?. Ya sekarang ini youtube merupakan suatu media yang paling mudah digunakan untuk dapat memperkenalkan diri kita dengan berbagai cara untuk menjadi tenar atau popular bahkan juga untuk sesuatu hal iseng semata.

Pernahkah terbayangkan jika kita membuat atau sekedar meletakkan video pada web kita sendiri??. Kembali lagi ada pemikiran untuk apa repot-repot membuatnya pada web kita kan sudah banyak yang menyajikan seperti youtube. Itu kembali lagi pada diri masing-masing jika memiliki penilaian seperti itu. Ups jadi kebanyakan ngoceh nih,,,,

Langsung aj deh kita kebali ke topic permasalahan awal. Untuk membuat sebuah tampilan video pada web kita ada beberapa hal yang perlu dipersiapkan . Yang pertama adalah view player media. Biasanya berbasis flash . Ada pula yang sudah menyediakan bentuk flash player media yang sudah siap pakai tanpa harus kita membuat lagi, tapi kalau mau membuat sendiri juga nggak ada yang larang. Yang kedua ya Video yang mau kita unggah,,hhee..

Disini saya menggunakan flowplayer media jadi tidak perlu membuat view playback media terlebih dahulu.
Adapun tampilan script untuk membuat view player media adalah sebagai berikut :



Seperti itulah sekilas script yang saya gunakan untuk menampilkan video pada web.
hasilnya seperti dibawah ini :



untuk lebih jelasnya anda dapat klik link-link dibawah ini :

Contoh web :http://kampung-kuliner.herobo.com/index.php/kampungkuliner/video
Download file : View Player Media



1 komentar:

Unknown mengatakan...

i like this site, thanks for information.

Posting Komentar